Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Siswa Berprestasi Menggunakan Metode Weighted Product


https://doi.org/10.36309/goi.v28i2.175
Ratna Herawati(1*) Mail, Agung Nugroho(2) , Danisa Ega Prastiwi(3)

Affiliation


(1) Program Studi Sistem Komputer, Universitas Dharma AUB Surakarta
(2) Program Studi Sistem Komputer, Universitas Dharma AUB Surakarta
(3) Program Studi Sistem Informasi, Universitas Dharma AUB Surakarta
(*) Corresponding Author

How to Cite

Cite this Item


Abstract


Sekolah Negeri II Jimbar merupakan Lembaga Pendidikan Dasar yang beralamatkan di Dusun Josari, Desa Jimbar, Kecamatan Pracimantoro, Kabupaten Wonogiri. Sekolah ini memberikan predikat kepada siswa berprestasi guna untuk meningkatkan semangat siswa dalam belajar. Namun dalam pemilihan siswa berprestasi masih dilakukan berdasarkan perundingan untuk menunjuk siswa berprestasi dan cenderung bersifat subyektif. Tujuan penelitian ini untuk merancang Sistem Pendukung Keputusan pemilihan siswa berprestasi SD Negeri II Jimbar menggunakan metode Weighted Product. Metode Weighted Product dipilih karena mampu menyeleksi alternative terbaik dari sejumlah alternative dan keunggulannya dalam teknik pembobotan. Sistem ini dirancang menggunakan bahasa pemograman java dan MySQL sebagai database. Sistem ini dapat melakukan pemeringkatan terhadap siswa dengan menghitung bobot kriteria. Penelitian dilakukan dengan mencari nilai bobot disetiap atribut, kemudian dilakukan proses pemeringkatan yang akan menentukan alternative yang optimal, yaitu siswa berprestasi. Berdasarkan pengujian yang dilakukan, didapatkan sistem mampu memberikan hasil terbaik sesuai dengan perhitungan yang digunakan, sehingga dengan adanya sistem ini dapat membantu mempercepat dalam pemilihan siswa berprestasi dan hasil yang objektif.

Keywords


sistem pendukung keputusan; weighted product; siswa berprestasi

Full Text:

PDF  HAL. 111-120

References


Budiyono, B. (2015). Pengantar Penilaian Hasil Belajar. UNS Press.

Cholifah, W. N., Yulianingsih, Y., & Sagita, S. M. (2018). Pengujian Black Box Testing pada Aplikasi Action & Strategy Berbasis Android dengan Teknologi Phonegap. STRING (Satuan Tulisan Riset Dan Inovasi Teknologi), 3(2), 206. https://doi.org/10.30998/string.v3i2.3048

Hidayat, T., & Komariah, S. (2019). Pemilihan Siswa-Siswi Berprestasi Menggunakan Metode Weighted Product ( WP ) Studi Kasus SMP-Al Fitroh Tangerang. 7(2), 159–163.

Ii, B. A. B. (2017). Bab ii landasan teori. 6–15.

Muslihudin, M., & Rahayu, D. (2018). SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SISWA BERPRESTASI. 9, 1–6.

Nirsal, Rusmala, S. (2020). DESAIN DAN IMPLEMENTASI SISTEM PEMBELAJARAN BERBASIS E-LEARNING PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 PAKUE TENGAH. 10.

Noor, N., Sari, K., & Ananingtyas, A. (2018). BERPRESTASI MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT ( STUDI KASUS : SMA MUHAMMADIYAH KECAMATAN KATINGAN TENGAH ). 12(2), 183–191.

Sugiyono, S. (2014). Metode penelitian pendidikan. Alfabeta.

Sugiyono, S. (2015). Metode Penelitian pendidikan. Alfabeta.

Sugiyono, S. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Sukmadinata, S. (2010). Metode Penelitian Pendidkan. Remaja Rosdakarya.




DOI: https://doi.org/10.36309/goi.v28i2.175

Article Metrics

Abstract views: 202 | PDF views: 197

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-Berbagi Serupa 4.0 Internasional
DOI: 10.36309 Visitor Number:  View Go Infotech stats