Sistem Informasi Penjualan Distro Monkey School Store Berbasis Android


https://doi.org/10.36309/goi.v26i2.133
Paryanta Paryanta(1*) Mail, Ratna Herawati(2) , Riyan Renaldhi(3)

Affiliation


(1) Program Studi Teknik Komputer, STMIK AUB Surakarta
(2) Program Studi Teknik Komputer, STMIK AUB Surakarta
(3) Program Studi Sistem Informasi, STMIK AUB Surakarta
(*) Corresponding Author

How to Cite

Cite this Item


Abstract


Monkey School Store adalah sebuah distro (distribution store) yang berada di Sragen. Distro tersebut menyediakan beraneka macam pakaian bertema musik. Seiring bertambahnya pelanggan, sistem berbelanja yang dimana pelanggan harus datang ke distro, menimbulkan kesulitan bagi pelanggan yang lokasinya jauh. Tujuan penelitian ini adalah membangun aplikasi penjualan berbasis android sebagai media informasi, penjualan bagi distro Monkey School Store dan memudahkan pelanggan dalam melakukakan transaksi pemesanan barang. Dalam membangun sistem tersebut metode yang digunakan adalah metode perancangan dengan menggunakan metode waterfall. Metode pengumpulan data dengan metode observasi, metode wawancara dan studi pustaka. Sebagai alat bantu analisis dan perancangan yang digunakan adalah flowchart, DFD (Data Flow Diagram), dan Entity Relationship Diagram. Sedangkan bahasa pemograman pendukung yang digunakan adalah Apache Cordova, PHP, Java, dan MySQL sebagai database. Hasil dari penelitian ini adalah membuat suatu aplikasi sistem informasi penjualan distro berbasis Android yang dapat memudahkan pelanggan untuk melakukan pemesanan produk maupun pemilik distro untuk memasarkan produknya.


Keywords


Android, Penjualan, Pakaian, Distro, DFD

Full Text:

PDF  HAL. 164-173

References


Al-Bahra bin Ladjamudin. 2005. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Andri Kristanto. 2003. Perancangan Sistem Infrmasi dan Aplikasinya. Gava Media. Jakarta.

Aplikasi. (2018, Desember 25). Di Wikipedia, Ensiklopedia Bebas. Diakses pada 07:10, Desember 25, 2018, dari https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Aplikasi&oldid=14615286

Basu Swastha, Hani Handoko. 2011. Manajemen Pemasaran-Analisis Perilaku Konsumen. Yogyakarta : BPFE.

DeCoster, J. 2012. Advances OpenJDK Project with New Code, NetBeans Integration Governance Board and Availability of Compatibility Tests.

Distro (pakaian). (2016, Maret 20). Di Wikipedia, Ensiklopedia Bebas, Diakses pada 00:45, Maret 20, 2016, dari https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Distro_(pakaian)&oldid=11448786

Haryanto, Toni. 2016. Membuat Aplikasi Android Berbasis HTML5 dengan Cordova. https://www.codepolitan.com/membuat-aplikasi-android-berbasis-html5-cordova

Henry Simanora. 2000. Basis Pengambilan Keputusan Bisnis. Salemba Empat. Jakarta.

Jogiyanto, H.M. 2005. Analisa dan Desain Sistem Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis. ANDI. Yogyakarta.

Kurniawan, Ninuk. 2015. Aplikasi Pemesanan Dan Penjualan Cat Berbasis Android. Tugas Akhir: Politeknik Negeri Batam.

Lase , Felisia. 2017. Perancangan Sistem Informasi Penjualan Pada Fel’s Shop Berbasis Web Di Batam. Skripsi Thesis: STMIK Gici Batam.

M. Suyanto. 2004. Aplikasi Desain Grafis Untuk Periklanan. Yogyakarta : Andi.

Marjito. 2016. Aplikasi Penjualan Online Berbasis Android Toko Hoax Merch. Bandung: STMIK Mardira Indonesia.

Nazruddin Safaat H. 2012 (Edisi Revisi). Pemrograman Aplikasi Mobile Smartphone dan Tablet PC Berbasis Android. Informatika. Bandung.

O’Brien, James A. dan George M.Marakas. 2010. Management Information System, 8th Ed. New York. McGraw-Hill-Irwin. New York.

Pressman, Roger, S. 2001. Software Engineering: Apractitioner’s Approach, Fifth Ed. New York. McGraw-Hill Book Company.

Ronald G.Askin and Jeffrey B. Goldberg. 2001. Design and Analysis of Lean Production Systems.

Sandi, Mulyana. 2014. Bikin Website dengan Aplikasi-aplikasi Gratis, Cepat, Mudah, dan Murah. MediaKom : Yogyakarta.

Stzinger, Jackson, Burd. 2010. “System Analisis and Design With the Unified Process”. USA: Course Technology. Cengage Learning.

Sukamto, Rosa A. dan M. Salahuddin. 2014. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.

Williams, B.K, & Sawyer, S. C. 2007. Using Information Technology: Pengenalan Praktis Dunia Komputer dan Komunikasi (edisi 7) (Penerjemah: Nur Wijayaning Rahayu & Th. Arie Prabawati), Andi, Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.36309/goi.v26i2.133

Article Metrics

Abstract views: 632 | PDF views: 577

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-Berbagi Serupa 4.0 Internasional
DOI: 10.36309 Visitor Number:  View Go Infotech stats